EVALUASI REVITALISASI BAHASA DAERAH TAHUN 2022 BALAI BAHASA JAWA TENGAH
Kepala Balai Bahasa Jawa Tengah bersama Perwakilan Kab. Brebes, Tegal dan Kota Semarang dan para pakar Revitalisasi Bahasa Daerah (Semarang 13-14 Desember 2022)

Pada ulasan praktik baik Kab. Brebes yang diwakili Juwita Asmara, M.Pd (Kabid Dikdas) memaparkan bahwa pengiriman delegasi FTBI bersumber dari gotong-royong MGMP, MKKS, KKG dan K3S. Tegal tidak memberangkatkan delegasi SMP yang berangkat hanya 5 siswa SD karena alasan anggaran. Perwakilan Kota Semarang yang merupakan juara umum FTBI tahun 2022 lebih siap terkait anggaran maupun penyiapan delegasi. Semoga FTBI tahun 2023 semua kab/kota lebih siap.

 258 total views,  2 views today